spot_img
BerandaARTIKELStandar Fire Hose Indoor Dan Outdoor

Standar Fire Hose Indoor Dan Outdoor

Beberapa kelengkapan komponen dalam system fire hydrant dalam melakukan pemadam kebakaran yang salah satunya adalah fire hose.

Fire hose adalah komponen yang sangat penting dalam upaya melakukan pemadaman api, karena fire hose yang akan membawa air sampai ke titik api yang kemudian akan dikeluarkan lewat nozzle.

Ada dua jenis fire hose dengan ukuran yang berbeda, Fire hose atau selang hydrant tersedia untuk penggunaan dalam ruangan (indoor) dan luar ruangan (outdoor).

Untuk indoor Selang hydrant, mempunyai ukuran 1,5″ x 30 meter dan 1,5″ x 20 meter. Selang hydrant dengan ukuran tersebut dapat menampung air bertekanan 17 bar. Biasanya selang hydrant indoor langsung dipasang ke hydrant valve yang ada di dalam hydrant box indoor saat akan digunakan.

Baca Juga: Cara Menghitung Pompa Hydrant Agar Berfungsi Optimal

Sedangkan untuk outdoor, mempunyai ukuran yang lebih besar daripada selang hydrant indoor. Ukuran selang hydrant outdoor adalah  2,5″ x 20 meter dan 2,5″ x 30 meter. Ukuran tersebut sengaja dibuat lebih besar dibanding selang hydrant indoor karena digunakan untuk mengakomodir tekanan air yang kuat dari hydrant pillar dan mobil tanki pemadam.

Jenis-jenis Fire Hose Berdasar Materialnya

Selang hydrant terbagi lagi menjadi 3 jenis berdasarkan materialnya yaitu kanvas, red rubber dan polyester. Masing-masing dari material tersebut memiliki keunggulan dan karakteristik tersendiri yang akan dijabarkan di bawah ini:

  1. Red rubber

Standar Fire Hose Indoor Dan Outdoor

Keunikan selang ini terletak dari warnanya yang merah dan selang hydrant dengan material lain biasanya berwarna putih. Fire hose red rubber ini juga dianggap sangat kuat, karena terbuat dari bahan karet elastis yang sangat kuat dalam menahan tekanan air.

2. Polyester

Selang hydrant polyester terbuat dari polyester staple dan polyester filaments yang sangat kuat dan awet. Fire hose ini mampu menahan tekanan air hingga 13 bar, sehingga selang inilah yang sering digunakan oleh regu pemadam kebakaran di Indonesia.

MUNGKIN ANDA BUTUH:  Pilihan Sepatu Safety Untuk Pekerjaan Proyek Anda

3. Kanvas

Standar Fire Hose Indoor Dan Outdoor

Selang dengan material kanvas yang berkualitas sangat cocok digunakan di Indonesia dengan iklimnya yang tropis dan cuacanya yang ekstrim. Material kanvas dikenal sangat kuat dan tahan bocor, juga mampu menahan air dengan tekanan hingga 13 bar.

Jika anda membutuhkan fire hose untuk kebutuhan proyek anda bisa hubungi kami melalui marketing kami dengan kontak yang ada di website ini.

Baca Juga: Pentingnya Fire Hydrant Sebagai Alat Pemadam Kebakaran

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -Newspaper WordPress Theme

HUBUNGI MARKETING KAMI

marketing 2

marketing 1

ARTIKEL LAINNYA

Jual Welding Helmet 633P

Welding Helmet 633P Fitur dan Manfaat Welding Helmet 633P Isolasi listrik : Helm las memberikan isolasi listrik yang sangat baik. Pemantulan cahaya: Semua permukaan bagian dalam helm...

Jual Welding Helmet 567P

 Welding Helmet 567P Fitur dan Manfaat Welding Helmet 567P : Isolasi listrik : Helm las memberikan isolasi listrik yang sangat baik. Pemantulan cahaya: Semua permukaan bagian dalam...

MSA V Gard Full Brim Helmet 475

MSA V Gard Full Brim Helmet 475 MSA V Gard Full Brim Helmet 475, dengan desain khas merek dagang "V", adalah merek yang diakui dunia...

MSA Safety Helmet V Gard Vented 500

MSA Safety Helmet V Gard Vented 500 MSA Safety Helmet V Gard Vented 500, dengan desain khas merek dagang "V", adalah merek yang diakui dunia...

Circular Outlet Box Conduit Explotion Proof 2 Lobang

Circular Outlet Box Conduit Explotion Proof, APLIKASI : Circular Outlet Box Conduit Explotion Proof dipasang di dalam sistem saluran area berbahaya atau area yang mudah...
- Advertisement -Newspaper WordPress Theme

PRODUK TERBARU